Article Detail

Character Building

Dalam rangka pembentukan kepribadian siswa, SMA Tarakanita Gading Serpong menyelenggarakan “Character Building” bekerjasama dengan Batalyon Kavaleri Serbu 9 “Cobra”. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada  hari Senin, 12 Desember 2011, bertempat di Kompleks Batalyon Kavaleri Serbu 9 “Cobra”, Jalan Raya Serpong, dan dimulai pukul 07.30 WIB sampai dengan 15.30 WIB. Peserta kegiatan tersebut adalah siswa kelas X dan XI sebanyak 284 orang yang didampingi 10 orang guru, sedangkan Tim Pelatih terdiri dari 15 orang mentor, 2 orang tim kesehatan dan 2 orang provost yang ikut mengamankan kegitan tersebut. Kegiatan pelatihan meliputi penerapan nilai-nilai kedisiplinan, kepedulian, kerjasama, kebersihan, dan kesiapsiagaan yang dibagi dalam beberapa sesi. Siswa mengikuti kegiatan ini dengan antusias.    

Character Building

Dalam rangka pembentukan kepribadian siswa, SMA Tarakanita Gading Serpong menyelenggarakan “Character Building” bekerjasama dengan Batalyon Kavaleri Serbu 9 “Cobra”. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada  hari Senin, 12 Desember 2011, bertempat di Kompleks Batalyon Kavaleri Serbu 9 “Cobra”, Jalan Raya Serpong, dan dimulai pukul 07.30 WIB sampai dengan 15.30 WIB. Peserta kegiatan tersebut adalah siswa kelas X dan XI sebanyak 284 orang yang didampingi 10 orang guru, sedangkan Tim Pelatih terdiri dari 15 orang mentor, 2 orang tim kesehatan dan 2 orang provost yang ikut mengamankan kegitan tersebut. Kegiatan pelatihan meliputi penerapan nilai-nilai kedisiplinan, kepedulian, kerjasama, kebersihan, dan kesiapsiagaan yang dibagi dalam beberapa sesi. Siswa mengikuti kegiatan ini dengan antusias.    

Comments
  • there are no comments yet
Leave a comment